
Senin, 09 Juni 2025
Panitia Turnamen Karang Taruna Mamminasae Cup II menggelar rapat pemantapan menjelang pembukaan turnamen tersebut yang turut dihadiri oleh Kades Andi Mardiana
Wujud dukungan Pemerintah Desa terhadap kegiatan tersebut dapat dilihat dari keberadaan Kades yang senantiasa mendampingi tahapan kegiatan persiapan. Hal ini untuk memastikan bahwa segala hal yang dibutuhkan selama pelaksanaan turnamen telah tersedia dan hal-hal yang tidak diinginkan dapat diminimalisir.